Pada akhir bulan Maret lalu, Tim Cobra telah merilis versi beta dari firmware v2.1 yang akan segera dirilis untuk Cobra ODE PS3 Slim. Versi beta ini hanya untuk board v4.20, v4.30 & v5.10. Sementara ini Tim Cobra sekarang sedang menyempurnakan image FPGA untuk board v3.x.

Anda dapat mengunduh firmware v2.1b pada link berikut : v2.1_beta.rar
Untuk pengguna board v4 pastikan untuk flash kedua image FPGA dengan benar.
Untuk pengguna board v5 pastikan untuk update ke firmware 2.0 dulu sebelum menggunakan versi beta pada link berikut: http://www.sendspace.com/file/iifmpp

Berikut adalah changelog Cobra ODE OS v2.1b =
* FPGA1 : Fix timing issues in AES core
* FPGA3 : Improve stability
* Fix encryption issues causing 80010017 errors for v3, v4 and v5 boards
* Fix bypass method for MPX001 motherboards
* Fix issue when BD-RE disc is detected in drive
* Added support for bypass.delay option (default is 10000 in milliseconds)
* Enable mcu.underclock by default
* Set default manager type to browser
* Enable eject.on_selection by default
* Enable eject.add_menu by default
NB = Dibutuhkan sedikit perubahan pada file cobra.cfg karena secara default fungsi browser, eject on selection, eject add menu & underclock adalah enable. Untuk disable sebagai contoh masukkan value berikut pada file cobra.cfg : mcu.underclock=0 atau eject.add_menu=0
  • 0 Komentar SSX
  • Komentar Facebook
  • Komentar Disqus

Komentar Anda

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

comments powered by Disqus
 
Top